
Back to Treatment

Treatment
TATTO REMOVAL LASER
Rp 500.000
Merupakan prosedur perawatan menggunakan mesin laser berteknologi Nd: YAG untuk menghilangkan tato.
Tahap Perawatan
- Cleansing
- Salep anestesi
- Tindakan
Manfaat Perawatan
Berfungsi menghilangkan tato. Untuk hasil maksimal, diperlukan beberapa kali pengulangan tindakan tergantung dari tingkat kesulitan tatto.
Perhatian
- Setelah treatment, kulit terlihat merah, membentuk bulat/ gelembung, menghitam dan mengelupas
- Dilakukan oleh dokter
- Tidak disarankan untuk bumil
Durasi Perawatan
60 Menit
Jangka Waktu Perawatan
1 bulan