Perawatan menggunakan mesin laser berteknologi Nd: YAG dengan panjang gelombang 1064 nm dan 532 nm yang dikombinasikan dengan Carboxytherapy. Laser ini efektif mengatasi pigmentasi dengan menghancurkan pigmen target tanpa merusak jaringan sekitarnya.
Panjang gelombang 1064 nm bekerja pada pigmen di lapisan dalam, sedangkan 532 nm untuk pigmen di permukaan. Carboxytherapy membantu mencerahkan kulit, meningkatkan elastisitas, dan mengatasi masalah jerawat.
60 menit
1 bulan