Menjaga kesehatan saat Ramadhan sangat penting ya Hayfren. Agar kamu bisa lebih fokus menjalani puasa, ibadah dan aktivitas lainnya. Tapi ingat, bukan kesehatan tubuh saja yang harus dijaga.
Kesehatan kulit wajah juga menjadi hal yang penting. Gak mau kan gara-gara muncul jerawat ataupun flek hitam, malah bikin gak semangat menjalani Puasa? Makanya, kamu butuh strategi khusus untuk merawat kulit wajah selama Ramadan agar kamu bisa sambut Lebaran dengan kulit wajah sehat, glowing dan tentunya terbebas dari problem kulit yang mengganggu.
Mulai dengan yang agresif
Mumpung baru minggu pertama Ramadan, kamu bisa mulai melakukan perawatan-perawatan yang sifatnya lebih agresif seperti:
Kenapa? Dengan melakukan treatment di atas, harapannya di 2-3 minggu ke depan hasil perawatan sudah terlihat signifikan.
Ulangi dengan perawatan ini jelang Lebaran
Mendekati Lebaran nanti, kamu bisa mengulang perawatan di klinik. TAPI bukan dengan treatment yang agresif ya. Melainkan treatment yang sifatnya non ablatif atau tidak menyebabkan perlukaan. Contohnya:
Dengan mengulang perawatan, maka hasilnya akan lebih optimal. Sehingga saat Lebaran tiba kamu bisa glowing maksimal! Mau tau treatment yang tepat buatmu? Yuk konsultasi pada ahlinya!